Page 185 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 20 JANUARI 2020
P. 185

Title          ANIES BICARA KESELAMATAN KERJA: SANTUNAN SEBESAR APAPUN TAK HILANGKAN
                              DERITA
               Media Name     detik.com
               Pub. Date      17 Januari 2020
               Page/URL       https://news.detik.com/berita/4862667/anies-bicara-keselamatan-kerja-s antunan-
                              sebesar-apapun-tak-hilangkan-derita
               Media Type     Pers Online
               Sentiment      Positive














































               Jakarta  - Gubernur DKI Jakarta  Anies Baswedan  mengingatkan pentingnya
               keselamatan kerja.

                Dia mengatakan sebesar apapun santunan pada korban kecelakaan kerja tak bisa
               menghilangkan penderitaan, khususnya bagi keluarga korban.

                "Begitu banyak keluarga melepas anggotanya untuk bekerja, berharap semua
               berjalan lancar, tapi begitu ceroboh, begitu nggak pikirkan keselamatan, maka yang
               terjadi justru penderitaan tanpa batas. Santunan sebesar apapun, disampaikan
               sesopan apapun, tidak akan menghilangkan penderitaan akibat kecelakaan kerja.
               Apalagi bila sampai kehilangan nyawa," ujar Anies di GOR Soemantri Brodjonegoro,
               di Jalan Rasuna Said, Jakarta Selatan, Jumat (17/1/2020).










                                                      Page 184 of 267.
   180   181   182   183   184   185   186   187   188   189   190