Page 95 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 18 AGUSTUS 2021
P. 95
Judul Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 18 Telah dibuka, Berikut Cara
Daftar dan Syaratnya
Nama Media tribunnews.com
Newstrend Kartu Pra Kerja
Halaman/URL https://www.tribunnews.com/nasional/2021/08/17/pendaftaran-kartu-
prakerja-gelombang-18-telah-dibuka-berikut-cara-daftar-dan-syaratnya
Jurnalis Farrah Putri Affifah
Tanggal 2021-08-17 18:27:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Ditjen PHI & Jamsos
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Ringkasan
Berikut cara dan syarat-syarat untuk mendaftar Kartu Prakerja Gelombang 18. Pendaftaran kartu
prakerja gelombang 18 resmi dibuka pada Senin (16/8/2021). Infomasi ini disampaikan langsung
melalui akun Instagram resmi Kartu Prakerja, @prakerja.go.id.
PENDAFTARAN KARTU PRAKERJA GELOMBANG 18 TELAH DIBUKA, BERIKUT CARA
DAFTAR DAN SYARATNYA
Berikut cara dan syarat-syarat untuk mendaftar Kartu Prakerja Gelombang 18.
Pendaftaran kartu prakerja gelombang 18 resmi dibuka pada Senin (16/8/2021).
Infomasi ini disampaikan langsung melalui akun Instagram resmi Kartu Prakerja,
@prakerja.go.id.
"Gelombang 18 Kartu Prakerja akan dibuka hari ini (red: Senin, 16 Agustus) pukul 19.00 WIB!"
ㅤㅤ
"Kunjungi situs resmi kami hanya di www.prakerja.go.id untuk membuat akun dan mengikuti
seleksi Kartu Prakerja," tulis @prakerja.go.id dalam keterangan unggahannya.
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 18 akan berlangsung beberapa hari.
Peserta tidak perlu buru-buru untuk mendaftar kartu prakerja gelombang 18 ini dan pastikan
data diri diisi dengan benar.
Lolos tidaknya peserta dalam mendaftar kartu prakerja bukan berdasarkan kecepatan.
94