Page 49 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 01 JULI 2020
P. 49
Judul Sektor Ketenagakerjaan Butuh Kolaborasi Hadapi Dampak Covid-19
Nama Media detik.com
Newstrend Kolaborasi Sektor Ketenagakerjaan
Halaman/URL https://news.detik.com/berita/5074864/sektor-ketenagakerjaan-butuh-
kolaborasi-hadapi-dampak-covid-19
Jurnalis redaksi
Tanggal 2020-06-30 22:18:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Barenbang
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
positive - Tri Retno Isnaningsih (Kepala Badan Perencanaan dan Pengembangan) Semua kerja
sama itu dilandasi oleh kepentingan bersama bagi kemajuan perusahaan, penciptaan perluasan
kesempatan kerja dan peningkatan kesejahteraan pekerja
positive - Tri Retno Isnaningsih (Kepala Badan Perencanaan dan Pengembangan (Kabarenbang)
Kemnaker) Sedangkan perusahaan melakukan perencanaan ulang tentang bisnis usahanya
serta kebutuhan tenaga kerjanya, baik jumlah maupun kompetensi yang dibutuhkan
positive - Tri Retno Isnaningsih (Kepala Badan Perencanaan dan Pengembangan (Kabarenbang)
Kemnaker) Kami juga meningkatkan layanan mediasi bila terjadi perselisihan antara pekerja
dengan perusahaan
Ringkasan
Kementerian Ketenagakerjaan mengungkap pentingnya sinergi antara perusahaan, pekerja,
serta pemerintah dalam pemberdayaan teknologi digital di era Revolusi Industri 4.0. Sinergi
dapat terjalin dalam hal pengelolaan data dan informasi, perencanaan dan pengembangan SDM,
serta dunia usaha, dan penyusunan kebijakan.
SEKTOR KETENAGAKERJAAN BUTUH KOLABORASI HADAPI DAMPAK COVID-19
Jakarta - Kementerian Ketenagakerjaan mengungkap pentingnya sinergi antara perusahaan,
pekerja, serta pemerintah dalam pemberdayaan teknologi digital di era Revolusi Industri 4.0.
Sinergi dapat terjalin dalam hal pengelolaan data dan informasi, perencanaan dan
pengembangan SDM, serta dunia usaha, dan penyusunan kebijakan.
"Semua kerja sama itu dilandasi oleh kepentingan bersama bagi kemajuan perusahaan,
penciptaan perluasan kesempatan kerja dan peningkatan kesejahteraan pekerja," ungkap
Kepala Badan Perencanaan dan Pengembangan (Kabarenbang) Kemnaker Tri Retno Isnaningsih
dalam keterangan tertulis, Selasa (30/6/2020).
48

