Page 89 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 25 OKTOBER 2019
P. 89

"Dalam kerja-kerja ke depan, tidak ada visi dan misi menteri. Yang ada visi misi
               presiden dan wapres. Karena itu, sesuai arahan presiden, tugas kita sebagai
               pembantunya, harus memastikan amanah dan agenda presiden yaitu menciptakan
               lapangan kerja seluas-luasnya harus berjalan dengan baik," kata mantan Ketua
               Umum Fatayat Nahdlatul Ulama itu.

               Dia mengatakan Kementerian Ketenagakerjaan merupakan kementerian strategis,
               karena terkait dengan penciptaan lapangan kerja.

               Oleh sebab itu, ujar dia, semua pihak di dalamnya harus sungguh-sungguh bekerja.

               "Kalau bahasanya Pak Wapres Kiai Ma'ruf, keberadaan pemerintah itu harus untuk
               memberikan kemaslahatan rakyat. Karenanya kita harus sungguh-sungguh," kata
               dia.

               Pewarta: Aubrey Kandelila Fanani Editor: M. Hari Atmoko COPYRIGHT (c)2019 .



























































                                                       Page 71 of 112.
   84   85   86   87   88   89   90   91   92   93   94