Page 47 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 11 NOVEMBER 2019
P. 47

kualitas PMI melalui Sistem Penempatan Satu Kanal (SPSK) ke Arab Saudi yang
               sudah berjalan saat ini. Selama delapan tahun devisa Indonesia dari Timur Tengah
               menurun drastis karena tidak ada penempatan PMI.


                "Dengan pembukaan penempatan PMI ke Arab Saudi diharapkan akan
               meningkatkan remitansi dari Arab Saudi. Selain itu, Apjati juga sedang menjalin
               kerja sama dengan negeri Tiongkok di sektor pelaut, perikanan dan sektor
               manufaktur dan lainnya," terang Ayub.

                Apjati mencatat sepanjang 2019, remitansi atau layanan jasa pengiriman uang dari
               luar negeri oleh PMI mencapai Rp218 triliun.




































































                                                       Page 46 of 130.
   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52