Page 49 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 23 JANUARI 2020
P. 49
Dedi menambahkan, aksi unjuk sudah diberitahukan ke kepolisian beberapa hari
lalu.
"Jadi, jika polisi membubarkan, jelas kami akan melawan,"kata dia.
Terpisah, Sekretaris Dinas Ketenagakerjaan Kota Tangerang, Prapti, mengaku telah
mendapatkan surat pemberitahuan unjuk rasa buruh terkait Omnibus Law
Ketenagakerjaan.
"Mereka aksi titik kumpulnya di DPRD Gedung Pusat Pemerintahan Kota Tangerang.
Estimasi massa yang gelar aksi besok sekitar 2.000 orang. Intinya mereka menuntut
menyangkut kesejahteraannya," kata Prapti.
[lia]
Page 48 of 152.

