Page 29 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 28 OKTOBER 2019
P. 29
Dalam mendukung Design For Safety, MSA dan Utomodeck juga memperkenalkan
produk engineered lifeline system yang diklaim dapat menjadi salah satu solusi
dalam memberikan akses serta keamanan dalam pekerjaan yang memiliki risiko
kecelakaan kerja jatuh dari ketinggian.
Anthony memastikan aplikasi studi kasus desain ini telah diterapkan di berbagai
bangunan dengan arsitektur unik di indonesia seperti Bandara Internasional Ngurah
rai Bali, Stasiun Layang MRT Jakarta, Stasiun LRT Jakarta, Bandara Kertajati dan
lainnya.
"Engineered lifeline system ini dapat menjadi salah satu solusi dalam memberikan
akses serta keamanan pada pekerjaan yang memiliki risiko kecelakaan kerja jatuh
dari ketinggian," tuturnya.
Page 28 of 146.

