Page 82 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 14 OKTOBER 2019
P. 82
Sementara untuk asuransi dari perusahaan yang memberangkatkan Wartono,
kata Taman, sudah tidak bisa diklaim lagi, karena adiknya telah menjadi TKI
mandiri.
Sebab Wartono di Taiwan sudah tiga tahun lebih, sementara kontrak dengan
perusahaan yang memberangkatkan hanya sampai tiga tahun saja dan itu bisa
dipahami pihak keluarga.
"Masalah asuransi di Indonesia tidak ada, karena Wartono sudah menjadi TKI
mandiri," ujarnya.
Pihak keluarga sendiri sudah memakamkan jenazah Wartono pada Jumat ini sekitar
pukul 09.00 WIB di pemakaman umum kampung halamannya.
Page 81 of 106.

