Page 113 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 25 JUNI 2020
P. 113
Judul Begini Besaran Hingga Cara Pencairan Dana Insentif Kartu Pra Kerja,
Pekan Ini Segera Cair
Nama Media kupang.tribunnews.com
Newstrend Kartu Pra Kerja
Halaman/URL https://kupang.tribunnews.com/2020/06/24/begini-besaran-hingga-
cara-pencairan-dana-insentif-kartu-pra-kerja-pekan-ini-segera-cair
Jurnalis Agustinus Sape
Tanggal 2020-06-24 13:34:00
Ukuran 0
Warna Halaman Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Ditjen Binalattas
Layanan Korpo
Sentimen positive
Ringkasan
Begini Besaran Hingga Cara Pencairan Dana Insentif Kartu Pra Kerja , Pekan Ini Segera Cair
POS-KUPANG.COM, JAKARTA - Sejak pertama kali dibuka pendaftarannya pada 11 April 2020,
Kartu Pra Kerja 2020 menuai polemik di masyarakat.
BEGINI BESARAN HINGGA CARA PENCAIRAN DANA INSENTIF KARTU PRA KERJA,
PEKAN INI SEGERA CAIR
Begini Besaran Hingga Cara Pencairan Dana Insentif Kartu Pra Kerja , Pekan Ini Segera Cair
POS-KUPANG.COM, JAKARTA - Sejak pertama kali dibuka pendaftarannya pada 11 April 2020,
Kartu Pra Kerja 2020 menuai polemik di masyarakat.
Program yang tujuan utamanya untuk mengurangi angka pengangguran ini dipercepat
pelaksanaannya untuk mengurangi dampak ekonomi dari wabah virus corona atau Covid-19
.
Kartu Pra Kerja sendiri merupakan salah satu janji kampanye Presiden Joko Widodo ( Jokowi
) saat Pilpres 2019.
Mantan Gubernur DKI Jakarta ini menjanjikan pengangguran bisa mendapatkan insentif dan
diberikan pelatihan secara gratis bersertifikat.
Kali ini, program ini kembali jadi sorotan. Insentif Kartu Pra Kerja yang juga belum cair dari
para peserta yang sudah menyelesaikan pelatihan online Kartu Pra Kerja sebagaimana yang
sudah dijanjikan pemerintah.
Banyak peserta program Kartu Pra Kerja yang mengeluh belum mendapatkan kepastian
pencairan insentif bulan kedua. Padahal, seharusnya insentif sudah bisa mereka dapatkan
sepekan lalu, tepatnya tanggal 10 Juni 2020.
112

