Page 185 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 20 JULI 2020
P. 185
Judul Lebaran sudah Lewat, THR Masih Diutang
Nama Media Radar Semarang
Newstrend Dampak Virus Corona
Halaman/URL Pg6
Jurnalis *
Tanggal 2020-07-18 07:56:00
Ukuran 131x116mmk
Warna Warna
AD Value Rp 11.790.000
News Value Rp 35.370.000
Kategori Dirjen PHI & Jamsos
Layanan Korporasi
Sentimen Negatif
Narasumber
negative - Gunadi Wirawan (Kepala Disnaker Kota Magelang) Sampai sekarang ada separo THR
yang belum dibayarkan
neutral - Gunadi Wirawan (Kepala Disnaker Kota Magelang) Ke depan kita masih pantau
perusahaan yang belum membayarkan THR, kami perkirakan sebesar Rp 10 miliar
Ringkasan
Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Magelang terus memantau sektor usaha terdampak
pandemi Covid-19. Masih ada perusahaan yang belum membayarkan THR karyawannya meski
Lebaran sudah 1,5 bulan lewat.
Kepala Disnaker Kota Magelang Gunadi Wirawan mengatakan, kewajiban perusahaan dalam
memberikan tunjangan hari raya (THR) termasuk yang dipantau. "Sampai sekarang ada separo
THR yang belum dibayarkan," ungkapnya Jumat (17/7).
LEBARAN SUDAH LEWAT, THR MASIH DIUTANG
Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Magelang terus memantau sektor usaha terdampak
pandemi Covid-19. Masih ada perusahaan yang belum membayarkan THR karyawannya meski
Lebaran sudah 1,5 bulan lewat.
Kepala Disnaker Kota Magelang Gunadi Wirawan mengatakan, kewajiban perusahaan dalam
memberikan tunjangan hari raya (THR) termasuk yang dipantau. "Sampai sekarang ada separo
THR yang belum dibayarkan," ungkapnya Jumat (17/7).
Menurut Gunadi, perusahaan yang belum membayarkan sisa THR kepada pekerja tidak
menyalahi aturan. Mereka sudah melaporkan kondisi perusahaan selama pandemi ke Disnaker.
Alasan itu dimaklumi. "Ke depan kita masih pantau perusahaan yang belum membayarkan THR,
kami perkirakan sebesar Rp 10 miliar," tegasnya, (put/ton)
184

