Page 240 - KLIPING KETENAGAKERJAAN 04 NOVEMBER 2019
P. 240
Title BESARAN UMP 2020 DIUMUMKAN SERENTAK HARI INI
Media Name liputan6.com
Pub. Date 01 November 2019
https://www.liputan6.com/bisnis/read/4100248/besaran-ump-2020-diumumka n-
Page/URL
serentak-hari-ini
Media Type Pers Online
Sentiment Positive
Besaran Upah Minimum Provinsi (UMP) akan diumumkan secara serentak pada hari
ini, 1 November 2019. Hal tersebut mengacu pada Peraturan Pemerintah (PP) Nomor
78 Tahun 2015 tentang Pengupahan.
Seperti diketahui, pemerintah melalui Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker)
telah menetapkan kenaikan UMP 2020 sebesar 8,51 persen. Ini tertuang dalam Surat
Edaran (SE) Menteri Ketenagakerjaan Nomor B-m/308/HI.01.00/X/2019 tanggal 15
Oktober 2019 tentang Penyampaian Data Tingkat Inflasi Nasional dan Pertumbuhan
Produk Domestik Bruto Tahun 2019.
Berdasarkan Surat Kepala BPS RI Nomor B-246/BPS/1000/10/2019 Tanggal 2
Oktober 2019. lnflasi nasional dan pertumbuhan ekonomi nasional sebagai berikut:
a. Inflasi Nasional sebesar 3,39 persen
b. Pertumbuhan Ekonomi Nasional (Pertumbuhan PDB) sebesar 5,12 persen
"Dengan demikian, kenalkan UMP dan/atau UMK Tahun 2020 berdasarkan data
Inflasi Nasional dan Pertumbuhan Ekonomi Nasional yaitu 8,51 persen," demikian
tertulis dalam SE tersebut.
Gubernur Wajib Menetapkan UMP 2020
Kementerian Tenaga Kerja (Kemenaker) menyatakan UMP di Tanah Air rata-rata naik
8,25 persen pada 2017.
Kementerian Tenaga Kerja (Kemenaker) menyatakan UMP di Tanah Air rata-rata naik
8,25 persen pada 2017.
Selain itu, dalam Surat Edaran (SE) Menteri Ketenagakerjaan Nomor Tahun 2015
tentang Pengupahan tersebut juga diatur sejumlah hal, antara lain, pertama,
Gubernur wajib menetapkan UMP Tahun 2020. Kedua, Gubernur menetapkan UMP
dengan memperhatikan rekomendasi Dewan Pengupahan Provinsi.
"Ketiga, bagi provinsi yang masa jabatan Dewan Pengupahan Provinsinya telah
berakhir, Gubernur agar membentuk Depeprov yang baru," bunyi SE Menteri
Page 239 of 328.

