Page 5 - HANDOUT DIGITAL PENDAHULUAN FISIKA KUANTUM
P. 5

INDIKATOR DAN TUJUAN PEMBELAJARAN








                                              Capaian Pembelajaran


                           Mahasiswa  dapat  memahami    konsep  mekanika  kuantum  dan  atom
                        hidrogen pada aplikasi penerapannya dibidang teknologi.





                                              IndikatorPembelajaran


                           1. Menjelaskan konsep mekanika kuantum pada aplikasi penerapannya
                               dibidang teknologi
                           2. Menjelaskan  konsep  atom  hidrogen  pada  aplikasi  penerapannya
                               dibidang teknologi






                                               Tujuan Pembelajaran

                           1. Mahasiswa mampu menjelaskan konsep prinsip ketidakpastian pada
                               aplikasi penerapannya dibidang teknologi

                           2. Mahasiswa mampu menjelaskan konsep nilai ekspetasi pada aplikasi
                               penerapannya dibidang teknologi
                           3. Mahasiswa mampu menjelaskan konsep fungsi delta pada aplikasi

                               penerapannya dibidang teknologi
                           4. Mahasiswa mampu menjelaskan konsep efek zeeman pada aplikasi
                               penerapannya dibidang teknologi
                           5. Mahasiswa  mampu  menjelaskan  konsep  partikel  elementer  pada
                               aplikasi penerapannya dibidang teknologi
                           6. Mahasiswa  mampu  menjelaskan  konsep  spin  ½  pada  aplikasi

                               penerapannya dibidang teknologi
                           7. Mahasiswa  mampu  menjelaskan  konsep  spin  1  pada  aplikasi
                               penerapannya dibidang teknologi
                           8. Mahasiswa  mampu  menjelaskan  konsep  transisi  radiatif  pada

                               aplikasi penerapannya dibidang teknologi







               HANDOUT DIGITAL MATERI MEKANIKA KUANTUM & ATOM HDROGEN                                   iv
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10