Page 6 - Paper Title (use style: paper title)
P. 6

E-DIMAS
                                                                                  EDUCATIONS - PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
                                                                                  JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
                                                                                  VOLUME 11 NOMOR 04 DES 2020

                                                                 sampai  bulan  Februari  2020.  (3)  Antusias
                                                                 dari peserta atas kegiatan ini sangatlah tinggi
                                                                 dengan tingginya jumlah kehadiran ibu hamil
                                                                 dan kader kelurahan Siwalankerto. (4) terjadi
                                                                 peningkatan  pemahaman  peserta  terkait
                                                                 pengetahuan  gizi  ibu  selama  masalah  yang
                                                                 ditunjukan  dengan  ketepatan  jawaban  ibu
                                                                 hamil atas pertanyaan diberikan oleh petugas
                 Gambar 2. Muffin Kentang Bayam                  pengabdian  masyarakt  secara  langsung
                   Kegiatan       Pengabdian        Pada         setelah  diberikan  penyuluhan.  (5)  Ibu  hamil
            Masyarakat  ini  mendapatkan  respon  dan            dan  kader  mampu  mempraktikkan  atau
            tanggapan  yang  sangat  baik  dari  para  ibu       memodifikasi  cara  membuat  makanan  yang
            hamil  dan  kader  Kelurahan  Siwalankerto.          bergizi untuk ibu hamil.
            Hal ini ditunjukkan dengan antusiasnya para                 Terdapat  beberapa  faktor  pendukung
            peserta  bertanya  pada  sesi  tanya  jawab  dan     pada  kegiatan  pengabdian  ini  sehingga
            saat diberi kesempatan untuk mempraktikkan           kegiatan  berjalan  dengan  lancar,  yaitu  (1)
            membuat  makanan  bergizi  untuk  ibu  hamil,        terbukanya  pihak  kelurahan  dan  pihak
            dan  juga  terdapat  pesan  dari  para  peserta      puskesmas      untuk      menerima      dan
            penyuluhan  untuk  melakukan  kegiatan               memfasilitasi     pelaksanaan       kegiatan
            serupa    secara   berkesinambungan     agar         pengabdian  ini,  (2)  dukungan  dan  semangat
            pengetahuan  dan  keterampilan  ibu  semakin         Ibu  kader  dalam  pelaksanaan  kegiatan  ini
            meningkat.                                           untuk  membantu  sosialisasi  kepada  Ibu
                   Kendala pada kegiatan penyuluhan ini          Hamil  sangat  mendukung  keberhasilan
            adalah dilaksanakan pagi, sehingga sebagian          pelaksanaan kegiatan  pengabdian ini.  Selain
            ibu  hamil  tidak  bisa  hadir  dikarenakan          itu, terdapat faktor penghambat yang dialami,
            bekerja.  Kekurangan  pada  saat  kegiatan           yaitu: (1) waktu pelaksanaan yang tidak bisa
            penyuluhan  yaitu  hanya  beberapa  peserta          dijangkau  seluruh  ibu  hamil  di  Kelurahan
            yang  dapat  mencoba  mempraktikkan  secara          Siwalankerto dikarenakan ibu hamil bekerja,
            langsung  karena  terbatasnya  alat  yang            (2)  keterbatasan  alat  dan  waktu  sehingga
            disiapkan  tim  pengabdi  dan  waktu  yang           demonstrasi pembuatan makanan hanya bisa
            disediakan mitra.                                    dilakukan oleh beberapa peserta.
                                                                 Saran
            D. PENUTUP                                                  Saran     yang    dapat     diberikan
            Simpulan                                             berhubungan  dengan  kegiatan  Pengabdian
                   Kesimpulan  yang  bisa  didapatkan            Pada  Masyarakat  ini  adalah:  (1)  terdapat
            dalam  kegiatan  pengabdian  ini  yaitu:  (1)        kerjasama  yang  berkesinambungan  antara
            Kegiatan  pengabdian  masyarakat  dengan             LPPM  Universitas  PGRI  Adi  Buana
            tema  “cegah  stunting  sejak  dini  dengan          Surabaya    terhadap   wilayah    Kelurahan
            makanan  bergizi  untuk  ibu  hamil”  berjalan       Siwalankerto  dan  Puskesmas  Siwalankerto
            dengan  baik  serta  sesuai  dengan  rencana         agar  kegiatan  dapat  dilakukan  secara
            yang  sudah  disusun.  (2)  Pelaksanaan              berkesinambungan,  (2)  jumlah  alat  yang
            kegiatan  ini  berhasil  mencapai  target  dan       disediakan oleh pengabdi mencukupi jumlah
            luaran   yang    sudah    diharapkan   yaitu         peserta  agar  peserta  dapat  mencoba  secara
            terdapatnya  perbaikan  makanan  ibu  setelah        langsung  cara  membuat  makanan  yang
            diberikan  penyuluhan  dengan  teknik  food          bergizi,  serta  (3)  bagi  tim  pengabdi  dapat
            recall. Food recall  dilakukan saat posyandu         berdiskusi  dengan  kader  untuk  menentukan
            ibu  hamil.  Serta  melihat  peningkatan  berat      waktu  pelaksanaan  yang  bisa  diterima  oleh
            badan  ibu  hamil  saat  penyuluhan  dimulai         sebagian besar ibu hamil dan kader sehingga
                                                                 peserta yang dijangkau semakin banyak.


            554
   1   2   3   4   5   6   7   8