Page 19 - BULETIN 1201
P. 19

Calon Jemaah Haji Embarkasi


               Medan yang Sudah Vaksin



               Lengkap Baru 76 Persen








                            akil Ketua Komisi IX   keberangkatan jemaah haji terus       Politisi Partai Keadilan Sejahtera
                            DPR RI Ansory Siregar   dilakukan oleh pemerintah.   (PKS) itu menyampaikan, berdasarkan
                            mengatakan, dengan        "Berhubung pelaksanaan ibadah   data yang disampaikan oleh Pusat
               W telah diizinkannya            haji tahun 2022 masih dalam masa   Kesehatan Haji pada tanggal 17 Mei
               lagi penyelenggaraan ibadah haji   pandemi Covid-19, Pemerintah   2022, calon jemaah haji yang sudah
               oleh Pemerintah Arab Saudi, maka   Arab Saudi menetapkan beberapa   vaksinasi lengkap Covid-19 baru
               Pemerintah Indonesia mendapat   persyaratan agar perjalanan haji bisa   mencapai 76 persen. Sehingga baru
               kuota haji tahun 2022 sebanyak   dilakukan, antara lain yaitu jemaah   sebanyak 76 persen itu saja calon
               100.051 jemaah. Atas dasar itu, ungkap   telah divaksinasi Covid-19 minimal   jamaah haji yang bisa berangkat ke
               Ansory, persiapan penyelenggaraan   vaksin lengkap (dosis 2), PCR 72 jam   tanah suci.
                                               sebelum keberangkatan, dan maksimal       Atas dasar hal tersebut, lanjutnya,
                                               jemaah haji berumur 65 tahun,"   Komisi IX DPR RI ingin mengetahui
                                               ucap Ansory di sela-sela memimpin   lebih jauh tentang hal ini, khususnya
                                               kunjungan kerja spesifik Komisi IX DPR   di Embarkasi Haji Medan, sekaligus
                                               RI ke Embarkasi Haji Medan, di Medan,   mendorong agar percepatan vaksinasi
                                               Sumatera Utara, Rabu (25/5).    kepada calon jemaah haji untuk
                                                                               bisa dilakukan sesegera mungkin,
                                                                               mengingat pemberangkatan calon
                                                                               jemaah haji terakhir pada gelombang
                                                 Wakil Ketua Komisi IX DPR RI Ansory Siregar.
                                                 Foto: Devi/nvl                kedua masih pada 3 Juli 2022.
                                                                                   "Selain itu kami juga ingin
                                                                               mengetahui kesiapan petugas
                                                                               haji dalam memberikan pelayanan
                                                                               kesehatan kepada calon jamaah haji
                                                                               yang melakukan ibadah di tanah suci,"
                                                                               ujarnya. Ansory menyatakan, Komisi
                                                                               IX DPR RI telah menganggarkan
                                                                               anggaran haji untuk tahun 2022 ini
                                                                               sebesar Rp400 miliar.
                                                                                    "Saat ini jumlah calon jemaah
                                                                               haji yang sudah melakukan vaksin
                                                                               meningitis baru mencapai 55 persen,
                                                                               sedangkan yang telah melakukan
                                                                               vaksin Covid-19 sebanyak 76 persen.
                                                                               Oleh karenanya kami akan mengawasi
                                                                               terus, agar saat pemberangkatan
                                                                               gelombang pertama dan kedua di
                                                                               tanggal 10 Juni dan 21 Juni 2022 nanti
                                                                               jumlah jemaah yang sudah divaksin
                                                                               meningitis bisa mencapai seratus
                                                                               persen," pungkas legislator dapil
                                                                               Sumatera Utara III itu.   dep/aha


                                                                                  Nomor 1201/I/VI/2022  •  Juni 2022  19
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24