Page 18 - BULETIN 1221
P. 18
Parlementaria
BULETIN Bahas RUU Kesehatan,
• DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA Baleg Undang Organisasi • DEWAN PERWAKILAN RAKYAT REPUBLIK INDONESIA
Profesi Kesehatan
BALEG adan Legislasi (Baleg) redefinisi tentang organisasi profesi. Nasional (Prolegnas) tahun 2023. BKSAP
DPR RI menggelar “Kami berharap nantinya setiap Menurutnya, tidak ada urgensi untuk
Rapat Dengar Pendapat tenaga kesehatan hanya memiliki membahas RUU kesehatan Omnibus
Umum (RDPU) dengan satu organisasi profesi,” ungkapnya. Law. Lebih dari itu, menurut IDI yang
B Ikatan Dokter Indonesia Isu selanjutnya menyangkut dibutuhkan saat ini adalah Undan-
(IDI), Persatuan Dokter Gigi Indonesia penerbitan STR. “Ini terkait praktik Undang (UU) Sistem Kesehatan
(PDGI), Perhimpunan Sarjana dan kedokteran atau SIP, kami minta Nasional.
Profesional Kesehatan Masyarakat tanggapannya,” kata Supratman. “Intinya, IDI akan membantu
Indonesia (PERSAKMI) dan Persatuan Kemudian, ia bilang, BPJS nantinya negara untuk menyusun sistem
Ahli Farmasi Indonesia (PAFI) dalam juga akan masuk dalam ketentuan kesehatan nasional yang kompleks,
rangka Penyusunan Rancangan yang diatur dalam RUU kesehatan yang komprehensif, tapi bukan
Undang-Undang tentang Kesehatan. serta manfaat medis sesuai dalam bentuk Omnibus Law dengan
Dijelaskan Ketua Badan Legislasi kebutuhan masyarakat. mencabut UU Praktik Kedokteran,”
(Baleg) DPR RI Supratman Andi Agtas Sebelumnya, Wakil Ketua katanya. Slamet menambahkan,
RUU tentang kesehatan merupakan Pengurus Besar (PB) Ikatan Dokter DPR dapat memperbaiki sistem
usulan baru dalam RUU perubahan Indonesia (IDI) Slamet kesehatan nasional dengan merevisi
Prolegnas Prioritas 2022 yang akan Budiarto mengatakan Peraturan pelaksanaan dari UU
dibahas dengan metode Omnibus PB IDI menolak Praktik Kedokteran namun
Law. “Kami mengundang organisasi RUU Kesehatan bukan dengan mencabut
profesi di bidang kesehatan untuk Omnibus Law UU Praktik Kedokteran dan
meminta masukan pembahasan masuk dalam memasukkannya ke dalam
RUU tentang kesehatan ini,” katanya program UU Kesehatan omnibus law.
saat memimpin RDPU di ruang rapat Legisalasi l rnm/aha
Baleg, Nusantara I, Senayan, Jakarta,
Senin (3/10).
Adapun beberapa isu yang
kami (Baleg) ingin perdalam dalam
pertemuan ini diantaranya mengenai
Ketua Badan Legislasi (Baleg) DPR RI
Supratman Andi Agtas saat memimpin RDPU
di ruang rapat Baleg, Nusantara I, Senayan,
Jakarta, Senin (3/10).
Scan QR
untuk berita
selengkapnya
FOTO: ARF/PDT
18 Nomor 1221/III/X/2022 • Oktober 2022