Page 60 - e-MODUL PEMBELAJARAN
P. 60

Proyek Desain


                               Pembelajaran Kimia









             4. Memonitor Kemajuan Proyek

                 Mahasiswa  mengisi  lembar  monitoring  selama


                 proses pembuatan proyek perangkat pembelajaran.


                              Hari,                                                Tindak        Catatan
                   No.                        Kegiatan           Hambatan
                            tanggal                                                 Lanjut         Dosen



                     1





                     ...





             5. Menguji Proses dan Hasil Kinerja Belajar

                 Mahasiswa                  mempresentasikan                        hasil          proyek

                 perangkat  pembelajaran  yang  telah  dikembangkan.


                 Dosen memberikan umpan balik terhadap presentasi

                 yang dilakukan.

             6. Evaluasi Pengalaman

                 Mahasiswa  bersama  dosen  melakukan  refleksi  dan


                 berbagi  pengalaman  mengenai  proyek  perangkat

                 pembelajaran                  yang           telah         dilakukan             dengan

                 melakukan diskusi ringan.









                                                                                                             54

   DESAIN PEMBELAJARAN KIMIA
   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64   65