Page 7 - Modul Kegiatan Belajar 8
P. 7

Fakultas Teknik

                                                                              Keselamatan & Kesehatan Lingkungan Kerja



                                      3)  Air cleaner

                                               Air  cleaner  memisahkan  kontaminan  dari  aliran  udara
                                          sebelum masuk ke fan dan dilepaskan ke atmosfer atau di daur

                                          ulang ke area kerja. Terdapat dua bagian, yaitu: air filters dan

                                          dust  collectors.  Air  filters  dirancang  untuk  memisahkan
                                          konsentrasi  partikel  yang  berukuran  kecil  dari  udara.  Dust

                                          collectors dirancang untuk memisahkan konstrasi partikel yang
                                          berukuran  lebih  besar,  yang  biasanya  terdapat  di  udara  pada

                                          proses industri.

                                      4)  Fan
                                               Fan merupakan alat  penggerak udara yang menyediakan

                                          energi  untuk  menarik  udara  dan  kontaminan  kedalam  system
                                          exhaust dengan meninduksikan tekanan negative atau hisapan

                                          didalam saluran udara yang menuju hood.

                                   c.  Ventilasi Kenyamanan (Comfort Ventilation)

                                            Pertukaran  udara  didalam  industri  merupakan  bagian  dari
                                       ‘Air Conditiong/AC, sering digunakan bersama –sama degan alat

                                       pemanas atau alat pendingin dan alat pengatur kelembaban udara.
                                       Jenis ventilasi ini berfungsi menciptakan kondisi tempat kerja agar

                                       menjadii  nyaman,  hangat  bagi  tempat  kerja  yang  dingin,  atau

                                       menjadi sejuk pada tempat kerja yang panas.


                               3.  Evaluasi Bahaya Lingkungan Kerja

                                  a.  Cara pengukuran dan alat ukur
                                            Pengukuran  ventilasi  dengan  mengukur  kecepatan  aliran

                                      udara  dan  luas  lubang  ventilasi.  Aliran  udara  diukur
                                      dengan   menggunakan  alat   anemometer  (velocity-meter)  dengan

                                      satuan  m/detik  dan  luas  lubang  ventilasi  diukur  dengan
                                                                               2
                                      mengunakan  meteran  dengan  satuan  m .  Jumlah  aliran  udara
                                      persatuan  waktu  diperoleh  dengan  mengalikan  kedua  hasil




                                                              101
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11