Page 91 - Bahasa-Indonesia-BS-KLS-V
P. 91
Kalau kunjungan ke museum atau situs bersejarah tidak memungkinkan, kalian
bisa mengunjunginya secara virtual. Berikut adalah daftar museum dan candi
yang bisa dikunjungi secara virtual:
• Museum Sangiran: https:// kebudayaan.kemdikbud.go.id/ virtualmuseum/
sangiran_ID/index. html
• Museum Nasional: https:// museumnasional.iheritage.id
• Museum Maritim Indonesia: https://maritimemuseum.id/
• Museum Bank Indonesia: http://idvr360.com/vr360/museum/ mbi/mbi.html
• Museum Sumpah Pemuda: https://ivt.web.id/storage/contents/
museum-sumpah-pemuda/
• Candi Borobudur: http:// borobudurvirtual.id/
Lembar Pengamatan
Nama: ____________
Kelas : ____________
Objek pengamatan: ________________________________
Lokasi pengamatan: ________________________________
Hari,Tanggal: ________________________________
Waktu: ________________________________
Catatan selama pengamatan:
__________________________________________________________
__________________________________________________________
__________________________________________________________
__________________________________________________________
__________________________________________________________
Dengan membuat laporan hasil pengamatan, kalian bisa menulis
teks eksposisi secara runtut dengan informasi yang perinci.
Bab 3 | Taman Nasional dan Situs Warisan Dunia 81