Page 17 - E-MODUL MATEMATIKA SPLDV BERBASIS KONTEKSTUAL DAN NILAI KEISLAMAN
P. 17

Berdasarkan Surat An nisa ayat 114 yang menjelaskan
                                  tentang bersedekah.
                                          ْ وا  ٍ ف ْ وُﺮ ْ ﻌ َ ﻣ  ْ وا ٍﺔﻗَﺪ َ ﺼ ِ ﺑ َﺮ َ ﻣا  ْ ﻦ َ ﻣ ﻻِا  ْ ﻢُﻬﯨ ٰ ﻮْﺠ ﱠ ﻧ  ْ ﻦ ﱢ ﻣ ﺮ ْ ﻴِﺜ َ ﻛ ﻲِﻓ َﺮ ْ ﻴَﺧ ﻻ   baik anak-anak sebelum kita
                                                   َ
                                                            َ
                                                                ﱠ
                                                     َ
                                                                                     َ
                                           َ
                                                                           ٍ
                                                                               ْ
                                                                                                masuk ke soal mari kita
                                            َ
                                                                                   َ
                                                               ٰ
                                                        ۤ
                                         َ
                                        ف ْ ﻮ َ ﺴﻓ ِﱣﷲ  ِ تﺎ َ ﺿْﺮ َ ﻣ َءﺎ َ ﻐِﺘْﺑا  َ ﻚﻟذ  ْ ﻞَﻌ ْ ﻔﱠﻳ  ْ ﻦ َ ﻣَو  ِۗ سﺎﱠﻨﻟا  َ ﻦ ْ ﻴَﺑ ۢ حﻼ ْ ﺻا ِ  pelajari dulu keterkaitan
                                                              ِ
                                                                                  ٍ
                                                                                 َ
                                                                          ﺎ ً ﻤ ْ ﻴ ِ ﻈَﻋ اًﺮْﺟا ِﻪ ْ ﻴِﺗ ْ ﺆ ُ ﻧ  materi kita dengan nilai
                                 Artinya: “Tidak ada kebaikan pada banyak pembicaraan              keislaman yaa...
                                 rahasia mereka, kecuali (pada pembicaraan rahasia) orang
                                 yang menyuruh bersedekah, (berbuat) kebaikan, atau
                                 mengadakan perdamaian di antara manusia. Siapa yang
                                 berbuat demikian karena mencari rida Allah kelak Kami
                                 anugerahkan kepadanya pahala yang sangat besar”.


















                                    Khadijah  akan  melakukan  sedekah  makanan  siang        oke ayo Tsaniah silahkan
                                    untuk  panti  asuhan.  Menunya  yaitu  Al  Baik  (paket   maju! coba kerjakan dan
                                    ayam versi arab), jika paket super besar A(1 ayam, 1      jelaskan soal yang ada di
                                    nasi) adalah Rp.16.000 dan harga paket super besar            papan tulis..
                                    B(2  ayam,  1  nasi)  adalah  Rp.28.000,  masing-masing
                                    paket gratis softdrink.


                                    maka tentukanlah harga 1 ayam dan 1 nasi tersebut!





















                                                         14
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22