Page 5 - MODUL SPLTV FADILLAH RUSTAM
P. 5

KONSEP PERSAMAAN LINEAR

                                                   TIGA VARIABEL







                       Jika sistem persamaan linear dua variabel adalah kumpulan persamaan
                  linear  yang  memiliki  solusi  (atau  tidak  memiliki  solusi)  dan  memiliki  dua

                  variabel maka, sistem persamaan linear tiga variabel merupakan perluasan
                  dari  sistem  persamaan  linear  dua  variabel.  Sistem  persamaan  linear  tiga

                  variabel  adalah  kumpulan  persamaan  linear  yang  memiliki  tiga  variabel

                  yang  sama  untuk  semua  persamaan  linear  yang  memiliki  tiga  variabel.
                  Selain  memiliki  tiga  variabel,  SPLTV  juga  memuat  koefisien,  konstanta,

                  menggunakan  relasional  sama  dengan,  variabel  berpangkat  satu  serta

                  menyelesaikan satu penyelesaian untuk x, y, z yaitu (x, y, z).



                        Sama halnya dengan sistem persamaan linear dua variabel (SPLDV),

                  sistem persamaan linear tiga variabel atau yang biasa disingkat SPLTV juga
                  memiliki  solusi  jika  pada  masalah  kontekstual.  Solusi  tersebut  dapat

                  diperoleh  dari  mode  matematika  dengan  metode-metode  seperti  metode
                  substitusi, eliminasi, dan gabungan (substitusi-eliminasi).







































  Modul Matematika SMA | Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel                                                      2
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10