Page 72 - b. ind kelas 3 revisi 2.1 for e-book
P. 72

“Sesungguhnya manusia itu benar-benar dalam
                                                                                    kerugian” (Al-‘Ashr: 2)











               Tulis kembali kalimat di bawah ini dengan memberikan huruf kapital yang tepat!


               1.  tidak ada yang masuk ke dalam neraka yang menyala-nyala kecuali orang yang paling

                    celaka, mendustakan, dan berpaling. (QS Al Lail: 15-16)
                    Jawab: _________________________________________________________________

                    _______________________________________________________________________

                    _______________________________________________________________________


               2.   kaum tsamud dan ‘aad telah mendustakan hari kiamat. (QS Al Haqqah: 4)
                    Jawab: _________________________________________________________________

                    _______________________________________________________________________

                    _______________________________________________________________________


               3.  allah memanggil musa ke lembah suci yaitu lembah thuwa. (QS An Naazi’aat: 16)
                    Jawab: _________________________________________________________________

                    _______________________________________________________________________

                    _______________________________________________________________________


               4.  kaum nuh, ‘aad, fir’aun, tsamud, kaum luth, dan penduduk aikah bersekutu mendustakan
                    rasul-rasulku. (QS Shaad: 12-14)

                    Jawab: ________________________________________________________________
                    _______________________________________________________________________

                    ______________________________________________________________________


               5.  “hai bani israil, hanya kepada allah lah kamu harus takut.” (QS Al Baqarah: 40)

                    Jawab: _________________________________________________________________
                    _______________________________________________________________________

                    _______________________________________________________________________








                                                                71
   67   68   69   70   71   72   73   74   75   76   77