Page 45 - Pedoman_PPKS_PoltekkesBSI
P. 45

Huruf      Kegiatan                    Penjelasan
                   b.     Penyusunan       kronologi  Saat  menggali  tentang  peristiwa  untuk  selanjutnya

                          peristiwa       kekerasan  dibuat kronologi, Satgas perlu mengajukan pertanyaan
                          seksual                     kepada Korban atau saksi pelapor dengan cara empatik
                   c.     Pemeriksaan     dokumen/  Hal ini bukan syarat mutlak untuk kasus atau dugaan

                          bukti  yang  disampaikan  Kekerasan Seksual verbal, fisik, dan/atau nonfisik
                          pelapor

                   d.     Inventarisasi   kebutuhan  1.  Menanyakan kebutuhan mendesak Korban:
                          Korban  dan/  atau  saksi       a.  Bantuan Hukum: bila Korban ingin membawa

                          pelapor                            kasus ke ranah hukum
                                                          b.  Bantuan Medis: visum, pemeriksaan fisik, dll.

                                                          c.  Bantuan Psikologis: konseling, dll.
                                                          d.  Bantuan Digital: bila kasus terjadi secara daring
                                                          e.  Rumah Aman

                                                      2.  Bila korban adalah sivitas akademika, tenaga
                                                         kependidikan, atau warga kampus, perguruan tinggi

                                                         dapat bekerja sama di dalam maupun luar kampus.
                                                      3.  Bila korban merupakan warga luar kampus,
                                                         perguruan tinggi dapat bekerja sama dengan

                                                         Lembaga diluar kampus.
                   e.     Pemberian        informasi  Satgas memberikan pemahaman kepada pelapor

                          mengenai hak Korban atau  tentang:
                          saksi  pelapor,  mekanisme   A.  Informasi atau isi dari Permen PPKS

                          penanganan      Kekerasan        1.  BAB III tentang PENANGANAN;
                          Seksual,     kemungkinan         2.  BAB V tentang MEKANISME;
                          risiko  yang  akan  dihadapi     3.  BAB VII tentang HAK KORBAN DAN SAKSI;

                          dan    rencana    mitigasi           dan
                          terhadap risiko tersebut         4.  Ketentuan lebih lanjut lain yang ditetapkan

                                                               oleh Pemimpin Perguruan Tinggi, supaya
                                                               pelapor mengetahui haknya.

                                                       B.  Kemungkinan risiko dan rencana mitigasi
                                                           terhadap risiko tersebut, agar pelapor mengetahui
                                                           dengan pasti langkah-langkah tindak lanjut yang

                                                           dapat dan/atau akan dilakukan oleh Satgas.






               39
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50