Page 34 - MODUL AJAR pneumatik 3_Neat
P. 34

Gambar 17. Keefektifan udara bertekanan
                                                (Sumber: Docplayer.info.com)

                            Sejumlah  udara  Sebagian  besar  terdiri  dari  molekul  yang  konstan,  yang
                      bergerak secara acak.  Jumlah massa semua molekul  udara adalah sama dengan

                      massa udara.  Udara akan mudah menempati ruang tiga dimensi mengikuti bentuk

                      ruangnya.    Besarnya  tekanan  udara  akan  dihasilkan  tergantung  pada  kondisi
                      temperature, dan perubahan volume yang diberikan.  Karena massa dan volume

                      secara langsung berhubungan.
                  5.  Prinsip Dasar Pneumatik

                            Pneumatik  merupakan  ilmu  yang  mempelajari  bagaimana  mengolah  udara
                      bertekanan agar dapat digunakan untuk menghasilkan gerak dan atau rotasi pada

                      actuator  yang  dibutuhkan  industri.  Prinsip  dasar  sistem  pneumatik  berasal  dari

                      hukum  Boyle  yang  menyatakan  bahwa  pada  temperature  tetap  apabila  volume
                      udara  diperkecil  maka  tekanannya  akan  bertambah  susuai  dengan  perubahan

                      volume  yang  diberikannya.  Sebagai  contoh  bila  volume  udara  diperkecil  hingga

                      separuhnya maka tekanan udara akan meningkat menjadi dua kalinya.  Udara akan
                      memiliki tekanan yang sama pada setiap ruangan yang saling berhubungan.


















                                                             29
   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39