Page 12 - E-Modul Procedure Text
P. 12

Text 2

                                                      How to Use Camera


















                           The camera is a tool to form and record a portrait image on a sheet of film or
                           memory on today's camera machines. You can follow how to use the camera
                           easily below.

                              First,  hold  the  camera  and  turn it  on  according  to  the  respective  camera
                               procedures.
                              Next, center the object on the lcd and manage the zoom control until you get

                               the best view.
                              When  you  are  ready  to  take  a  picture,  hold  down  the  shutter  speed  and
                               various other calculations.
                              Then, a light will appear letting you know that the camera is ready.

                              Finally, press the shutter button all the way down.


                       Apakah Kalian sudah paham dengan kedua teks prosedur di atas? Great. Jika Kalian
                       membacanya dengan serius kalian akan mudah untuk memahaminya. Sekarang, kalian
                       akan mempelajari tiga unsur pembentuk teks prosedur yaitu fungsi sosial, struktur teks
                       dan unsur kebahasaan yang akan dijelaskan sebagai berikut:
                      1.  Fungsi Sosial
                          Kalian tentu sudah paham isi teks prosedur terkait manual dan kiat-kiat (tips) tadi
                          bukan? Good job. Teks prosedur memiliki beberapa fungsi social diantaranya untuk
                          memberi  informasi/petunjuk  cara  untuk  mencapai  hasil  terbaik  secara  efisien,
                          menghindari kecelakaan, kerusakan, pemborosan, dsb. Nah, sekarang mari analisa
                          fungsi sosial teks prosedur dengan menjawab pertanyaan berikut.

                          Practice 3: Read those texts (Text 1 and 2) one more time then answer these
                          questions.
                          a.  What are those texts about?
                          b.  Who will probably need to read read the texts?
                          c.  What are the purpose of the texts?
                          d.  What is the benefit of reading the texts?



                                                           10
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17