Page 8 - FLIPBOOK E-MODUL KWL SISTEM REPRODUKSI
P. 8
KOMPETENSI DASAR
3.12 Menganalisis hubungan struktur jaringan penyusun organ reproduksi dengan fungsinya
dalam system reproduksi manusia.
3.13 Menganalisis penerapan prinsip reproduksi pada manusia dan pemberian ASI ekslusif
dalam program Keluarga Berencana (KB) sebagai upaya meningkatkan mutu Sumber
Daya Manusia (SDM).
4.12 Menyajikan hasil analisis tentang dampak pergaulan bebas, penyakit dan kelainan pada
struktur dan fungsi organ yang menyebabkan gangguan system reproduksi manusia serta
teknologi sistem reproduksi
4.13 Menyajikan karya tulis tentang pentingnya menyiapkan generasi terncana untuk
meningkatkan mutu Sumber Daya Manusia (SDM)
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta didik mampu mengidentifikasi dan menjelaskan struktur, fungsi, dan proses
reproduksi pada manusia
2. Peserta didik mampu mengaitkan struktur, fungsi, dan proses dalam system reproduksi
manusia
3. Peserta didik mampu mengidentifikasi kelainan yang terjadi pada system reproduksi
4. Peserta didik mampu menjelaskan fungsi organ-organ penyusun system reproduksi laki-
laki dan Perempuan
5. Peserta didik mampu menjelaskan fungsi hormon kelamin pada laki-laki dan Perempuan
6. Peserta didik mampu menjelaskan tahapan proses gametogenesis pada laki-laki dan
Perempuan
7. Peserta didik mampu menjelaska tentang ovulasi dan siklus menstruasi
8. Peserta didik mampu menjelaskan proses fertilisasi, kehamilan (gestasi), dan persalinan
9. Peserta didik mampu enjelaskan tentang KB dan ASI
10. Peserta didik mampu mengemukakan contoh teknologi dalam system reproduksi
1