Page 33 - Flipbook_Dhea Aprilia Ayu Wulandari (2200008020) Sistem Gerak Manusia
P. 33
32
6. Cara kerja Involunter Volunteer Involunter
7. Kerja saraf Tidak disadari Disadari Tidak disadari
8. Terdapat Lambung, Melekat pada Dinding jantung
uterus, rangka
pembuluh darah,
Rahim dan
kantung urin
Dalam kehidupan sehari-hari, kerapkali kita melihat atau merasakan sendiri
gangguan/kelainan pada sistem gerak. (Mustika et al., 2018; Pearce, 2019)
Gangguan/ kelainan ini terjadi tidak hanya saat kita melakukan gerakan tubuh yang
salah, seperti cidera ketika berolahraga. Namun lebih dari itu, gangguan/kelainan
bisa terjadi karena penyakit atau sebab yang lain. Gangguan atau kelainan itu bisa
terjadi pada tulang atau rangka dan otot dan dapat dikatergorikan dalam beberapa
hal, antara lain gangguan mekanik, fi siologis, tulang belakang, persendian atau
peradangan, dan infeksi sendi. (Purba & Saragih Alkausar, 2023)