Page 21 - PERANAN KAPTEN KYAI ILYAS DALAM PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN DI LUMAJANG666_Neat
P. 21

Sutan  Syahrir  akan  melakukan  perundingan  terkait  pengakuan  secara

               de jure maupun de facto dari pihak Belanda. Maka dilakukanlah perundingan
               di  Linggarjati,  Jawa  Barat  pada  tanggal  15  November  1946.  Dan

               ditandatangani  secara  sah  oleh  kedua  negara  yakni  Indonesia  dan  Belanda
               pada  tanggal  25  Maret  1947  (Suhadi,  2006).  Pada  saat  ini,  kondisi  di  luar

                                                              mulai memanas. Terjadi konflik senjata

                                                              antara  pasukan  sekutu  dan  para
                                                              gerilyawan.


                                                                     Pemerintah  Indonesia  membuat

                                                              usul  balasan  kepada  pemerintahan
                                                              Belanda yang terdiri dari 12 pasal yang

                                                              berisi:


                                                              1.     Republik  Indonesia  harus  diakui

                                                              sebagai  negara  yang  berdaulat  penuh
                                                              atas wilayah bekas Hindia-Belanda.

                                                              2.     Pinjaman-pinjaman              Belanda

                                                              sebelum tanggal 8 maret 1942 menjadi
                      Gambar 1. 1 Sutan Syahrir               tanggungan pemerinrah RI.
              Sumber:              https://assets.pikiran-
              rakyat.com/crop/0x0:0x0/x/photo/2020            3.     Federasi  Indonesia-Belanda  akan
                                 Gambar.
              /08/29/2992733142.jpg
                                                              dilaksanakan dalam masa tertentu dan

                  mengenai  urusan  luar  negeri  dan  pertahanan  diserahkan  kepada  suatu
                  badan federasi yang terdiri atas orang-orang Indonesai dan Belanda.

               4.  Tentara Belanda segera ditarik dari Indonesia dan jika perlu diganti dengan
                  tentara Republik Indonesia.

                      5.  Pemerintah  Belanda  harus  membantu  pemerintah  Indonesia  untuk
                          dapat diterima sebagai anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).








               21 | M o d u l   P e r a n a n   K a p t e n   I l y a s   L u m a j a n g
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26