Page 50 - EMODUL KIMIA LINGKUNGAN ANUGRA RAHMA SHAFIRA
P. 50

fotosintesis,  respirasi,  suhu,  salinitas,  penetrasi  cahaya,  kuat  arus  dan  jumlah

                            bahan organik yang terdapat diperairan.
                           Biological  Oxygen  Demand  (BOD5)  merupakan  kebutuhan  oksigen  biologis

                            pada organisme untuk memecah  bahan organik  secara aerobik dan digunakan

                            untuk  menentukan  kualitas  suatu  perairan.  Faktor  yang  mempengaruhi  nilai
                            Biological  Oxygen  Demand  (BOD5)  di  perairan  diantaranya  adalah  :  cahaya,

                            suhu, sinar matahari, gerakan air, kadar oksigen dan pertumbuhan biologik.





















































                                                            49
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55