Page 21 - E-LKPD Getaran Harmonis by Dinda Aprilia
P. 21
E-LKPD
BERBASIS MASALAH
4. Kecepatan Gerak Harmonis Sederhana
Kecepatan merupakan turunan pertama dari fungsi posisi. Kecepatan getaran
harmonis dapat diketahui dengan menurunkan fungsi simpangan terhadap waktu.
Secara matematis, kecepatan getaran harmonis dirumuskan sebagai beikut.
[ sin t]
= =
= ωA cos T
Kecepatan maksimum terjadi ketika nilai cos ( + ) = 1. Dengan demikian
0
kecepatan maksimumnya dirumuskan:
= A
Dari kecepatan maksimum tersebut, rumus kecepatan dapat ditulis menjadi:
= cos ( + )
0
Hubungan antara kecepatan, amplitudo, dan simpangan pada gerak harmonis
sederhana sebagai berikut.
2
2
= √A −
5. Percepatan Gerak Harmonis Sederhana
Percepatan sesaat merupkan turunan dari fungsi kecepatan, dengan demikian
percepatan gerak harmonis sederhana dirumuskan sebagai berikut.
[ cos ωt]
= =
= −A sin ωt = −
2
2
Tanda negatif menunjukkan bahwa arah percepatan adalah berlawanan arah dengan
arah simpangan.
Percepatan maksimum gerak harmonis sederhana terjadi ketika nilai sin ( +
) = 1. Dengan demikian, percepatan maksimum gerak harmonis sederhana
0
dirumuskan.
2
=
12