Page 1 - buku panduan PKL1
P. 1

KATA PENGANTAR

                  Puji syukur kehadirat Allah SWT Buku Panduan Praktik Kerja Lapangan (PKL) dengan 3 judul, yaitu
                  Buku Panduan & Jurnal untuk Siswa, Buku Panduan & Penilaian untuk Pembimbing Industri dan
                  Buku  Panduan  &  Monitoring  untuk  Pembimbing  Sekolah  ini  dapat  terselesaikan  dengan  baik.
                  Dengan  tersusunnya  buku  ini  diharapkan  dapat  membatu  sebagai  Panduan  bagi  Peserta  Didik,
                  Pembimbing Industri, dan Pembimbing Sekolah.

                  Disadari sepenuhnya bahwa setiap tulisan selalu membawa misi yang ingin disampaikan, demikian
                  juga dengan buku Panduan Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini. Satu sisi, buku panduan ini diharapkan
                  bisa membantu peserta didik baik dalam penulisan Jurnal maupun dalam pembuatan laporan dalam
                  pengertian  yang  utuh.  Pada  sisi  lain,  buku  ini  juga  bertujuan  meyeragamkan  teknik  penulisan
                  sehingga  ada  kesamaan  pandangan  bagi  Peserta  Didik,  Pembimbing  Industri,  dan  Pembimbing
                  Sekolah.

                  Buku  ini  disajikan  setelah  mendapatkan  sejumlah  masukan  dari  Dunia  Industri  dan  Kepala
                  Konsentrasi  Keahlian  yang  tentunya  dapat  tampil  dalam  keutuhan  yang  terjaga  kualitas
                  akademiknya,  walaupun  demikian  disadari  sepenuhnya  bahwa  selalu  ada  keterbatasan  dalam
                  setiap penulisan. Untuk itu, kritik dan saran selalu diharapkan. Semoga buku panduan ini dari waktu
                  ke waktu dapat disempurnakan dengan kualitas yang lebih baik.

                  Tidak  lupa  kami  sampaikan  terima  kasih  kepada  seluruh  pihak  yang  telah  membantu  dalam
                  pembuatan buku panduan.

                  Akhirnya, buku panduan ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi peserta didik, pembimbing
                  industri, dan pembimbing sekolah, serta khususnya para pembaca yang budiman.



                                                                            Bandung, September 2024


                                                                            Penyusun
   1   2   3   4   5   6