Page 42 - E-MODUL SISTEM PENCERNAAN MANUSIA UNTUK SMP/MTs KELAS VIII
P. 42
usus halus menjadi sangat luas sehingga zat-zat
makanan dapat terserap dengan cepat.
Sumber: hellosehat.com
Gambar 2. 6 Struktur bagian dalam usus halus.
Setelah diserap oleh vili, glukosa, vitamin
yang larut dalam air, asam amino, dan mineral akan
masuk melalui pembuluh darah kapiler. Sedangkan
asam lemak, gliserol, dan vitamin yang larut dalam
lemak akan di bawa oleh pembuluh getah bening
(pembuluh kil) dan akhirnya masuk ke dalam
pembulu darah kapiler. Zat-zat makanan akan
masuk ke sistem transportasi untuk diedarkan ke
seluruh sel-sel tubuh. Bagian darah yang membawa
dan mengedarkan zat-zat makanan ke seluruh
tubuh adalah plasma darah.
Plasma darah membawa zat-zat makanan
dan mengedarkannya sampai ke sel-sel tubuh, zat-
zat makanan akan dioksidasi (dibakar) oleh oksigen
yang di lepaskan oleh hemogoblin yang terdapatat
di dalam eritrosis sehingga menghasilkan energi,
SEMESTER 1 KELAS VIII 33