Page 7 - E-LKPD PERNIKAHAN DALAM ISLAM BERBASIS PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI
P. 7
KOMPETENSI DASAR & IPK
KOPENTENSI DASAR IPK
3.4 Menganalisis ketentuan dan hukum 3.4.1 Perserta didik dapat
pernikahan dalam Islam. menjelaskan pengertian
pernikahan dalam Islam.
3.4.2 Perserta didik dapat
menganalisis hukum pernikahan
dalam Islam
3.4.3 Perserta didik dapat
menganalisis syarat dan rukun
pernikahan dalam Islam.
3.4.4 Perserta didik dapat
menganalisis hak dan kewajiban
suami istri.
3.4.5 Perserta didik dapat
menjelaskan hikmah pernikahan
dalam Islam
4.4 Menyajikan hasil analisis praktik 4.4.1 Menyajikan hasil analisis praktik
pernikahan yang sesuai dan tidak pernikahan yang sesuai dan
sesuai dengan ketentuan hukum Islam tidak sesuai dengan ketentuan
yamg terjadi di Masyarakat. hukum Islam yamg terjadi di
Masyarakat.
TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Perserta didik dapat menjelaskan pengertian pernikahan dalam Islam
dengan benar.
2. Perserta didik dapat menganalisis hukum pernikahan Islam dengan benar.
3. Perserta didik dapat menganalisis syarat dan rukun pernikahan dalam Islam
dengan.
4. Perserta didik dapat menganalisis hak dan kewajiban suami istri dengan
benar.
5. Perserta didik dapat menjelaskan hikmah pernikahan dalam Islam dengan
benar.
vi