Page 58 - 6.5 Dasar-dasar Agriteknologi Pengolahan Hasil Pertanianpdf
P. 58
untuk memastikan kejadian tersebut tidak terulang dimasa yang
akan datang dan berikan penjelasannya
TUGAS MANDIRI
Tugas mandiri tertulis di bawah ini satu tugas untuk setiap sele-
sai pembahasan materi yang relevan sebagai berikut:
a) Menulis proposal /rencana sederhana dalam media yang ka
lian sukai dan mampu kerjakan desain Proses untuk Produk
Makanan (bebas menentukan jenis makanannya, boleh kreatif
atau inovasi baru)
b) Menulis proposal/rencana sederehana dalam bentuk yag ka
lian sukai dan mampu kerjakan sebuah desain produk (makanan
sesuai tugas a)
c) Menuliskan proposal /rencana sederhana dalam media yang
kalian sukai atau mampu kerjaan sebuah desain kemasan un
tuk produk makanan yang sudah dipilih pada tuhas a).
Petunjuk mengerjakan tugas
Petunjuk 1. Bayangkan oleh kalian suatu produk makanan yang
belum pernah ada, makan itu enak, disukai anak-anak /remaj/
dewasa /semuanya. Terus tentukan cara membuat. Sulitkan???
Jangan pilih.
Petunjuk 2. Ambil contoh makanan yang ada, pikirkan apa yang
mau diubah sehingga makanan iitu tampak beda dari yang ada
atau lebih baik. Kemudian buat rencana proses produksinya. Be-
lum mudahkah?
Petunjuk 3. Ambil contoh makanan yang sudah menjadi salah
satu favorit kalian, dan sudah sangat kalian ketahui cara mem-
buatnya dan lainnya. Pilih dan Tulis Desain prosesnya.
35