Page 15 - aji best practice
P. 15

1.  Meningkatkan interaksi belajar antara pembelajar dengan pengajar  (enhance

                            interactivity)

                        2.  Memungkinkan belajar dimana saja dan kapan saja (time and place flexibily)
                        3.  Menjangkau  peserta  didik  dalam  cakupan  yang  luas  (potential  to  reach  a

                            global audience)
                        4.  Mempermudah  penyimpanan  dan  penyempurnaan  dalam  belajar  (easy

                            updating of content as well as archivable capabilities)

                        5.  Membangun komunitas


                      2.3. Google Sites dalam proses pembelajaran
                                   Perkembangan teknologi dewasa ini telah berkembang dengan pesat.

                           Penggunaan  teknologi  khususnya  perkembangan  teknologi  internet  dapat

                           dimanfaatkan sebagi  fasilitas  pembelajaran berbasis online. Google memiliki
                           produk yang bisa dimanfaatkan untuk keperluan pendidikan secara gratis, salah

                           satunya adalah google sites. Febriyanti (2020) menegaskan bahwa Google sites
                           digunakan untuk membuat situs website untuk pribadi ataupun kelompok , baik

                           untuk  keperluan  personal  ataupun  korporat.  Google  Sites    merupakan  cara
                           termudah  dalam  membuat  informasi  yang  bisa  diakses  oleh  orang  yang

                           membutuhkan secara cepat, dan orang – orang dapat bekerja sama dalam situs

                           untuk menambahkan berkas file lampiran serta informasi dari aplikasi google
                           lainya  seperti  google  docs,  sheet  ,  forms,calendar,  awesome  table  dan  lain

                           sebagainya.
                                   Google Sites  adalah produk produk yang dibuat oleh  Google  sebagai

                           alat untuk membuat situs.Fitfit Nurkinasih (2020) menegaskan bahwa  google

                           sites memberikan ruang bagi semua kalangan, tidak hanya siswa, wali murid
                           ataupun  pengguna  lain  bisa  berintereaksi,  memberikan  komentar  dan

                           berkontribusi.  Guru  bisa  mengajak  siswa  untuk  berinteraksi  dalam
                           pembelajaran online, yang bisa dilaksanakan di luar jam pembelajaran bahkan

                           di luar lingkungan sekolah. Selain itu, google sites bisa dimanfaatkan sebagai

                           mading online yang bisa dilihat oleh semua orang, dimana guru bisa meminta
                           siswa  membuat  prakarya  kemudian  diunggah  ke  situs  dan  dishare,  sehingga

                           orang tua bisa melihat karya anak mereka dengan masuk ke sites. Oleh karena


                                                             7
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20