Page 54 - Informatorium Obat COVID-19 di Indonesia
P. 54
- Belum terdapat studi keamanan favipiravir
pada anak.
- Pada studi in-vitro, favipiravir menghambat
hERG current pada Cmax yang 3 kali lebih tinggi
dibandingkan Cmax pada dosis untuk manusia
sehingga risiko pemanjangan interval QT pada
dosis terapi tidak besar.
f) Interaksi Obat :
62
Favipiravir harus digunakan secara hati-hati bila
diberikan bersama obat berikut:
Mekanisme dan Faktor
Nama obat Tanda dan Gejala
Risiko
Pirazinamid Asam urat darah Reabsorpsi asam urat
meningkat. dalam tubulus ginjal
Pada pemberian secara aditif
pirazinamid 1500 mg ditingkatkan.
sekali sehari dan
favipiravir 1200 mg/
400 mg 2 x sehari,
kadar asam urat darah
adalah 11,6 mg/dL
ketika pirazinamid
digunakan sendiri, dan
13,9 mg/dL bila
digunakan dalam
kombinasi dengan
favipiravir.
Repaglinid Kadar repaglinid dalam Penghambatan CYP2C8
darah mungkin meningkatkan kadar
meningkat, dan reaksi repaglinid dalam darah.
merugikan terhadap
repaglinid dapat
terjadi.
Teofilin Kadar favipiravir dalam Interaksi dengan xantin
darah mungkin oksidase (XO) dapat
45