dewasa berdasarkan data studi klinik fase 1/2 dan studi klinik fase 2a/b yang dilakukan pada subjek
usia 18 tahun atau lebih.
Hasil 2 (dua) studi klinik tersebut memperlihatkan efektivitas pemberian booster 6 (enam) bulan
setelah vaksinasi primer lengkap pada kelompok usia 18 tahun ke atas.