Page 153 - BPOM Pencapaian Kinerja
P. 153

BAB II                MEMPERKUAT PERAN STRATEGIS BPOM




















              Forum Diskusi Pengawasan dan Perkembangan Produk ATMPs,  9 Oktober 2024
             •  Real-Time Polymerase Chain Reaction (RT-      Penguatan Pengawasan ATMPs
                PCR) untuk mendeteksi ekspresi gen dan        Dalam upaya memperkuat pengawasan ATMPs,
                analisis DNA;                                 BPOM     menyelenggarakan     Forum    Diskusi
             •   Flow Cytometer untuk karakterisasi seluler;   Pengawasan dan Perkembangan Produk ATMPs di
                dan                                           Indonesia pada 9 Oktober 2024. Forum ini dihadiri
             •    High-Resolution Mass Spectrometry (HRMS)    oleh pakar farmasi, bioteknologi, serta berbagai
                untuk identifikasi molekul dengan presisi     pemangku kepentingan terkait. Kepala BPOM
                tinggi.                                       Taruna Ikrar dalam pembukaannya menyoroti
                Selain perangkat teknologi, BPOM juga telah   perubahan  tren  pengobatan dari berbasis kimia
                meningkatkan infrastruktur laboratorium       menuju berbasis biologi.
                dengan standar internasional, seperti:
             •    Laboratorium Biosafety Level (BSL) 2 dan 3,   Kepala BPOM memaparkan bahwa saat ini 65%
                yang dirancang untuk menangani bahan          obat yang digunakan secara global merupakan
                biologi berisiko tinggi;                      produk biologi, yang menandakan kebutuhan
             •    Laboratorium Hewan Uji, yang mendukung      mendesak untuk adaptasi dalam regulasi dan
                uji praklinis; dan                            pengawasan. Forum tersebut menjadi platform
             •   Ruang BioClean, yang memastikan lingkungan   untuk menggali masukan dari para ahli yang
                steril untuk pengujian produk biologis.       dijadikan landasan dalam menyusun kebijakan
           Fasilitas ini memungkinkan laboratorium POM        pengawasan yang lebih responsif terhadap
           untuk menghadapi kompleksitas produk ATMPs         dinamika perkembangan ATMPs.
           dan mendukung pengawasan yang lebih
           komprehensif.                                      Sebagai wujud komitmen BPOM, penguatan



                             114                PENCAPAIAN KINERJA 100 HARI | KEPALA BPOM 2024 TARUNA IKRAR
   148   149   150   151   152   153   154   155   156   157   158