Page 56 - E-Modul FIX- Revisi
P. 56
Rangkuman
Pengelolaan limbah di Indonesia mengusung sebuah paradigma baru yaitu
Reduce, Reuse, Recycle
Manfaat Limbah Organik dalam Kehidupan Sehari-hari yaitu sebagai pupuk
organik, menyuburkan tanah, dan pakan ternak
Limbah organik dimanfaatkan jadi kerajinan tangan misalnya tempat tisu dari
pelepah pisang, tempat pensil dari kulit jagung, tas bahan eceng gondok
Limbah anorganik dapat dimanfaatkan kembali melalui proses daur ulang
Greenbelt adalah penemu teknologi pengolahan limbah menjadi energi
terbarukan, dengan memanfaatkan limbah makanan atau limbah pertanian.
Etika lingkungan adalah paradigma moralitas manusia dalam hubungannya
dengan lingkungan hidup sekitarnya.
52