Page 29 - E-Modul Fluida Statis
P. 29
Gambar 6. Mekanisme Benda Melayang
(sumber : https://images.app.goo.gl/a2Txa8oeCyTevvXe6)
3) Benda Tenggelam
Benda dikatakan tenggelam dalam zat cair apabila benda jatuh ke bawah/dasar
wadah saat dimasukkan ke dalam zat cair tersebut. Hal ini terjadi karena massa
jenis benda lebih besar daripada massa jenis zat cair ( > ) sehingga berat
benda juga lebih besar daripada gaya Archimedes ( > ). Contoh peristiwa
tenggelam, antara lain, batu dan yang dimasukkan ke dalam air.
Gambar 5. Mekanisme Benda Tenggelam
(sumber : https://images.app.goo.gl/a2Txa8oeCyTevvXe6)
21