SINTAKS PEMBELAJARAN PBL
1. Orientasi pada masalah.
2. Mengorganisasikan kegiatan pembelajaran dan meneliti.
3. Membimbing penyelidikan masalah secara berkelompok.
4. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya.
5. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah.