Page 6 - 4. BAHAN AJAR
P. 6
Asam basa Lewis
Pada tahun 1938, Gilbert Newton Lewis seorang Ilmuwan Amerika
Serikat mengusulkan pengetian asam basa berdasarkan reaksi serah
terima elektron.
1. Asam adalah jika dapat menerima pasangan elektron
Gambar 1.4.
Gilbert N. Lewis 2. Basa adalah jika dapat memberi pasangan elektron
Reaksi asam basa Lewis menghasilkan ikatan kovalen koordinasi.
Contohnya pada reaksi antara BF dan NH3.
F H
F H
B + N : H F B N H
F F H F H
INGAT!!!
NH3 = memberikan sepasang elektron (basa) Teori asam-basa Lewis
BF3 = menerima sepasang elektron (asam) ASAM
akseptor pasangan
elektron
NH3 memberikan sepasang elektron pada molekul BF3 untuk
BASA
membentuk ikatan kovalen koordinasi. donor pasangan elektron