Page 53 - EMODUL IKATAN ION DAN KOVALEN CLARISA YESILIA TERBARU_Neat
P. 53
VERIFIKASI
Identifikasi
Masalah
"Tahap verifikasi memberikan kesempatan kepada peserta didik memeriksa
secara cermat untuk membuktikan benar atau tidaknya hipotesis, dihubungkan dengan
hasil data yang diolah"
Setelah melakukan pengolahan data, presentasikan hasil diskusi yang
telah kalian temukan. Salah satu kelompok silahkan menampilkan hasil
diskusinya sementara kelompok lain menanggapi.
KLIK DISINI UNTUK MENJAWAB
MENARIK KESIMPULAN
IDENTIFIKASI MASALAH
Buatlah kesimpulan materi dari pertanyaan-pertanyaan dibawah ini:
1. Jelaskan tentang ikatan kovalen?
2. Senyawa ionik memiliki sifat khusus, sebutkan!
3. Sebutkan sifat-sifat senyawa kovalen yang berbeda dari senyawa ion!
KLIK DISINI UNTUK MENJAWAB
Kelas XI SMA/ MA Ikatan Ion & Ikatan Kovalen 39