Page 32 - THIFALLUSIA’ANA.docx
P. 32
20
Kriteria eksklusi:
1. Siswa-siswi yang tidak hadir saat penelitian.
2. Siswa-siswi yang tidak membawa gadget saat penelitian.
3.3.2 Besar sampel
Jumlah sampel dalam penelitian ini dihitung dengan menggunakan rumus Slovin.
=
1 + 2
Keterangan:
n : Besar sampel
N : Jumlah populasi
e : Tingkat kesalahan dalam penelitian
Berdasarkan rumus diatas, jumlah sampel minimal yang dibutuhkan:
1048
=
1 + 1048(0.1) 2
1048
=
11,48
= 91,28
= 91
Dilakukan koreksi terhadap jumlah sampel, untuk mengantisipasi adanya
sampel drop out:
N =
1 −
Keterangan :
N : jumlah sampel koreksi
n : jumlah koreksi awal