Page 29 - Buku Literasi Informasi
P. 29

lebih mendalam. Masalah dalam penelitian pendidikan dapat diperoleh

                   dari berbagai sumber yang terkait dengan bidang pendidikan, Sukardi


                   (2009:22-24) dalam, antara lain :


                          a.  Pengalaman  seseorang  atau  kelompok.   Pengalaman  orang


                              yang telah lama menekuni bidang profesi  pendidikan dapat

                              digunakan  untuk  membantu  mencari  permasalahan  yang

                              signifikan diteliti. Contoh : pengalaman mengajar di kelas.



                          b. Lapangan tempat bekerja.  Para peneliti dapat melihat secara


                              langsung, mengalami dan bertanya pada satu, dua, atau banyak

                              orang  dalam  pekerjaannya.  Seorang  guru  misalnya,  akan


                              merasakan  bahwa  sekolah  dan  komponen  yang  berkaitan

                              dengan  tercapainya  tujuan  sekolah  dpat  dijadikan  sebagai

                              sumber penelitian.



                          c.  Laporan hasil penelitian.  Dari hasil penelitian, yang biasanya


                              dalam  bentuk  jurnal,  biasanya  disamping  ada  hasil  temuan

                              yang  baru  juga  ada  kemungkinan  penelitian  yang

                              direkomendasikan.



                          d. Sumber-sumber  yang  berasal  dari  pengetahuan  orang


                              lain.   Perkembangan  ilmu  pengetahuan  lain  di  luar  bidang

                              yang  dikuasai  seringkali  memberikan  pengaruh  munculnya

                              permasalahan  penelitian.  Misalnya,  gerakan  reformasi  yang


                              muncul setelah Orde Baru, ternyata telah memunculkan dan

                                                             17
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34