Page 17 - KOSP ok.2
P. 17

Masyarakat. Latar belakang siswa yang beraneka ragam tentu akan mempengaruhi

                        budaya baru yang muncul di l ingkungan Pendidikan SD IT Al Tazkia Insani.

                        SD IT Tazkia Insani  secara geografis berada diwilayah perkota majalengka dekat pusat
                        kota majalengka  jalan raya utama, dekat warga masyarakat. Kondisi alamnya sebagai
                        besar berada di derah pemukiman dan Sebagian  daerah pertanian  serta dekat  dengan
                        sungai.


                        Daerah kami memiliki kebiasaan berupa masyarakat yang terdiri dari berbagai etnis dan
                        budaya  juga agama dimana masyarakat saling menghormati, guyub,rukun dan
                        bertoleransi terhadap keberagaman tersebut. Ada beberapa orang  memiliki kreatifitas
                        dalam bidang seni dalam melestarikan budaya sunda.

                        Berdasarkan keragaman sosial budaya tersebut maka memperkuat alasan Profil Pelajar

                        Pancasila mampu diimplemetasikan secara utuh di SD IT Tazkia Insani dengan motto
                        ’’Unggul, berkarakter , berjiwa interpainer”. Maka dalam penyusunan Kurikulum
                        Operasional, karakteristik peserta didik dengan keragaman kemampuan dan latarbelakang
                        sosial menjadi pertimbangan utama agar terwujud pendidikan yang berkeadilan dalan
                        kebhinekaan.



                           G. Kemitraan
                        Agar proses pembelajaran maksimal, maka SD IT Tazkia Insani menjalin kemitraan
                        dengan berbagai pihak berdasarkan bidang :

                           1)  Bidang Kesehatan

                               Dalam bidang Kesehatan, sekolah menjalin kemitraan dengan Puskesmas
                               Panyingkiran.
                           2)  Bidang Sosial Kemanuisiaan
                               Dalam bidang sosial kemasyarakatan sekolah bermitra dengan Masyarakat desa
                               Jatipamor, Lembaga filantropi nasional
                           3)  Bidang Keuangan
                               Dalam bidanag keuangan sekolah menjalin kemitraan dengan BSI Bank dan

                               BMT.
                           4)  Bidang Manajemen Mutu Pendidikan
                               Dalam bidang penjagaan kualitas dan mutu Al Aqur’an bermitra dengan, Ummi
                               Foundation Surabaya, bidang literasi dan numerasi bermitra dengan Tangga Edu,
                               dan JSIT Indonesia untuk mutu Pendidikan secara umum. Untuk kegiatan
                               kunjungan edukasi bermitra dengan pemadam kebakaran, perpusatakaan daerah,








                                                                                                           17
                                                                                        Karakteristik Satuan Pendidikan
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22