Page 23 - MODUL Analisis Insilico Senyawa Organolsulfur BPT sebagai anti hipertensi (sistem kardiovaskular)
P. 23
Gambar 4. Dua bunyi jantung normal
H. ELEKTROKARDIOGRAM
Elektrokardiogram (EKG) adalah rekaman grafik aktivitas listrik yang menyertai
kontraksi atrium dan ventrikel jantung.aliran listrik yang dihasilkan jantung selama siklus
jantung dapat dikenali pada permukaan tubuh oleh elektroda elektrokardiogram. Rekaman
aliran ini, yang disebut elektrokardiogram, menunjukkan jumlah seluruh potensial aksi
yang terjadi secara bersamaan yang dihasilkan jantung sesuai dengan yang dikenali oleh 12
elektroda elektrokardiogram.
Amatilah vidio bagaimana jantung bekerja dengan baik di dalam tubuh manusia melalui video
berikut, kamu dapat mengakses video melalui tautan
https://www.ted.com/talks/edmond_hui_how_the_heart_actually_pumps_blood/transcript?langu
age=id atau https://www.youtube.com/watch?v=Dmqt8zubMrI dan
https://www.youtube.com/watch?v=KUlWAOW1jK4
READING (Membaca)
Yuk kumpulkan artikel atau jurnal yang berhubungan dengan jantung atau sistim kerja
jantung, kemudian pilihlah salah satu yang menurut kamu sangat menarik untuk di bahas
pada kegiatan pembelajaran ini, kemudian buatlah resume dari artikel tersebut
7