Page 15 - E-Modul Suhu dan Pemuaian
P. 15
Diagram Perubahan Wujud
Science Problem
Apa usaha yang akan kamu
lakukan ketika akan makan
nasi, namun kondisi nasi masih
sangat panas agar nasi tersebut
cepat hangat?
Kalian pasti pernah melihat es mencair atau air yang sedang memuat
ketika ibu kalian memasak air bukan?
Ternyata perubahan wujud zat itu membutuhkan yang namanya
banyaknya kalor untuk mengubah wujud 1 gr zat dinamakan kalor laten.
Kalor laten terdiri dari dua jenis:
Kalor lebur untuk mengubah zat padat ke zat cair. Kalor lebur sama
dengan kalor bekunya.
Kalor uap yaitu kalor untuk mengubah zat cair menjadi gas. Kalor
uap zat sama dengan kalor embun kalor laten disimbolkan L
Pada penjelasan tersebut dapat ditentukan kalor yang dibutuhkan zat
bermassa M untuk mengubah wujudnya yakni
Q = mL
Keterangan
Q= kalor (kal)
m = massa benda (g)
L = kalor laten (kal/g)
IPA-Modul Suhu, Pemuaian dan Kalor 12