Page 25 - KELAS 4 OLAH RAGA
P. 25

Fokus Pembelajaran                           Belajar Mendalam

                    Menggerakkan kaki secara                  •  Apa yang kamu rasakan setelah
                    bebas untuk memahami konsep                  melakukan kegiatan ini?

                    gerak kesadaran ruang diri dan            •  Gerakan kaki apa saja yang kamu
                    hubungan dengan bagian tubuh.                lakukan?






                  3.  Meliukkan Badan ke Berbagai Arah


                            Ayo, Mencoba!



                  a. Berdirilah dengan kaki dibuka selebar bahu. Kedua lengan diluruskan ke

                      atas. Pandanganmu tetap ke depan.
                  b. Liukkan tubuh ke arah kanan, lalu ke arah kiri, dan dilanjutkan ke segala

                      arah.
                  c.  Fokuskan gerakan pada pinggangmu.

                  d.  Lakukan gerakan ini sesuai dengan arahan guru.
                  e.  Ulangi dengan hitungan dua kali delapan untuk setiap gerakan.




























                                       Gambar Meliukkan badan ke berbagai arah.















                                                                               Bab 1 Ayo, Bergerak!   15
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30