Page 15 - Modul Ajar (mengenal Perasaan) Bahasa Indonesia
P. 15

   Jika  ada  peserta  didik  yang  mengisi  kolom  “Masih  Perlu  Belajar  Lagi”,  berikan
                     kepadanya  kegiatan  pengayaan  yang  menyenangkan.  Jika  perlu,  komunikasikan
                     dengan orang tua.
                 Kegiatan Penutup
                   Peserta didik membuat resume secara kreatif dengan bimbingan guru.
                   Peserta didik mengajukan pertanyaan-pertanyaan untuk menguatkan pemahaman
                     terhadap materi
                   Guru memberikan tugas membaca materi untuk pertemuan selanjutnya.
                   Guru menutup pembelajaran dengan mempersilakan peserta didik untuk berdoa dan
                     mensyukuri segala nikmat yang diberikan Tuhan YME ( Jika pembelajaran di jam
                     terakhir)


                Pelaksanaan Asesmen
                 Sikap
                      Melakukan observasi selama kegiatan berlangsung dan menuliskannya pada jurnal,
                        baik sikap positif dan negatif.
                      Melakukan penilaian antarteman.
                      Mengamati refleksi peserta didik.

                 Pengetahuan
                     Memberikan tugas tertulis, lisan, dan tes tertulis

                 Keterampilan
                      Presentasi
                      Proyek
                      Portofolio

                 Pengayaan dan Remedial
                 Pengayaan:                                   Remedial
                     Pengayaan        diberikan      untuk    Remedial  dapat  diberikan  kepada
                      menambah  wawasan  peserta  didik            peserta didik yang capaian kompetensi
                      mengenai  materi  pembelajaran  yang         dasarnya (KD) belum tuntas.
                      dapat  diberikan  kepada  peserta  didik    Guru  memberi  semangat  kepada
                      yang     telah    tuntas    mencapai         peserta didik yang belum tuntas.
                      kompetensi dasar (KD).                    Guru  akan  memberikan  tugas  bagi
                     Pengayaan  dapat  ditagihkan  atau           peserta didik yang belum tuntas dalam
                      tidak  ditagihkan,  sesuai  kesepakatan      bentuk pembelajaran ulang, bimbingan
                      dengan peserta didik.                        perorangan,     belajar     kelompok,
                     Berdasarkan  hasil  analisis  penilaian,     pemanfaatan tutor sebaya bagi peserta
                      peserta  didik  yang  sudah  mencapai        didik yang belum mencapai ketuntasan
                      ketuntasan  belajar  diberi  kegiatan        belajar sesuai hasil analisis penilaian.
                      pembelajaran     pengayaan      untuk
                      perluasan atau pendalaman materi

                Kriteria Penilaian :
                  Penilaian proses: berupa catatan/deskripsi kerja saat diskusi kelompok.
                  Penilaian Akhir: Skor nilai 10-100

                Instrumen Penilaian :

                     Tabel 1.2 Contoh Pemetaan Peserta Didik Berdasarkan Kemampuan Presentasi
                            Nama Peserta         Volume                       Percaya
                  Nomor                                        Pelafalan                   Kelancaran
                                 Didik            Suara                         Diri
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20