Page 13 - Modul Ajar (mengenal Perasaan) Bahasa Indonesia
P. 13
6. Bila ada peserta didik yang kesulitan
menulis, bantulah dengan mengeja suku
kata.
Tanyakan kepada masing-masing
peserta didik cara mereka mengatasi
perasaan sedih.
Kemudian, minta peserta didik
menemukan cara untuk membantu
temannya yang merasakan hal serupa.
Minta peserta didik menuliskannya ke
dalam dua kalimat.
Jurnal Membaca adalah catatan yang dibuat
peserta didik setelah membaca buku.
Kegiatan ini secara berkala dilakukan di
rumah dengan pendampingan orang
tua/wali.
Tulislah surat kepada orang tua untuk
mengunduh buku berjudul Ira Tidak Takut di
(https://reader.letsreadasia.org/read/9d6d2
a26-ead5-4a0b-
88ff87c0775046c7?uiLang=626007401614
5408)
Setelah membaca, peserta didik menulis
jurnal di buku tulisnya.